Rembang Jateng, Infojatim.com - Motto Berani Mengungkap Membantu Yang Belum Terungkap.
Telah dilaksanakan kegiatan Bakti Sosial Polres dan GJS peduli Covid -19 di wilayah Kabupaten Rembang bertempat di halaman Mapolres Rembang, pada hari Selasa tanggal 21 April 2020.

Dalam kegiatan Bakti Sosial kali ini di hadiri oleh Kapolres Rembang AKBP Dolly A. Primanto, SH, SIK, MH , Ketua Pengadilan Negeri Kab Rembang Ibu Tiwik,S.H,M.Hum , Ketua Kejaksaan Negeri Kab Rembang Bp Riyadi Bayu K, S.H,M.H , Kepala Rutan Kab Rembang Bp Supriyanto A.Md.Ip,SH,MHum , dan PJU Polres Rembang. 

Adapun dalam kegiatan Bakti Sosial tersebut masyarakat yang menerima bantuan terdampak Covid 19 pemberian Bansos kepada tukang andong titik kumpul di perempatan Galonan Jl Pemuda KM 4 Rembang , Sdr Keman alamat Desa Weton Rt 1/2 Rembang kota , Sdr Yanto alamat Ds Weton Rt 4/2 Kec Rembang Kota, Sdr Jasmani alamat Desa Weton Rt 1/2 Rembang kota , Sdr Saniman alamat Desa Weton Rt 1/2 Rembang kota , Sdr Sarwi alamat Desa Weton Rt 1/2 Rembang kota.

Pemberian Bansos kepada Tukang Becak dengan titik kumpul di depan Bank Pasar Kota Rembang sbb ; 
 - Tngkiono
 - Mbah jono
 - Darwin
 - Bejo
 - Suwarno
 - Sarman 

Juga pemberian Bansos kepada Tahanan Asimilasi 
 Nama : Mohamad Amin bin Abdul Kolik, 47 th 
 Perkara : UU RI no 23 th 2002 
 Alamat : Dk Jogotami Kel Tanjungsari rt 03 rw 04 Kec Rembang Kab Rembang. 
Tidak mempunyai pekerjaan tetap, sementara menjadi kuli bangunan. Mempunyai 2 anak Istri bekerja sebagai kuli di pelabuhan perikanan pantai Tasik Agung.

Dan pemberian Bansos kepada Tahanan Asimilasi 
 Nama : Yarmin bin Kusaeri, 59 th 
 Perkara : 363 KUHP 
 Alamat : Ds Pedak Rt 01 Rw 04 Kec Sulang Kab Rembang 
Tidak mempunyai pekerjaan tetap, sebagai buruh suruhan. Mempunyai 1 anak sudah berkeluarga kerja buruh PT Djarum utara pasar Rembang. 

Selain Polres Rembang dan CJS Kab Rembang, Polsek Jajaran Polres Rembang dan Koramil Sekab. Rembang juga melaksanakan kegiatan bakti sosial pemberian bantuan kepada masyarakat kurang mampu/warga miskin disekitar Mapolsek sejumlah masing-masing 5 orang yang terdampak adanya penyebaran virus Corona/covid 19, "Ujar. " Kapolres Rembang di sela sela kegiatan Bakti Sosial di halaman Mapolres Rembang. 


Sumber Berita ; Humas Polres Rembang. 
Penulis ; Ari Kurniawan Z. Pendiiri dan Penanggung jawab redaksi infojatim.com ; Arifin s.zakaria

Post a Comment